Sosialisasi perijinan usaha perikanan
Sosialisasi perijinan usaha perikanan
Dinas Kelautan dan Perikanan selasa dan rabu tanggal 18-19 Juni 2019 melaksanakan acara sosialisasi dan gerai perijinan usaha perikanan, Ketua Rukun Nelayan, Ketua Kelompok Usaha Bersama (nelayan), Kelompok Pembudidaya Ikan, Pembudidaya Udang, dan Penyuluh Perikanan.
Hari pertama tanggal 18 Juni 2019 dilaksanakan sosialisasi perijinan
Hadir Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan yang diwakili Sekretaris Dinas Ir. Masagus Herunoto,M.Si, Kepala Bidang Usaha Perikanan Sigit Dwi Purnomo,A.Pi,M.Si, Kepala Bidang Perikanan Tangkap Moch. Ashari, A.Pi,Kepala Seksi Pengelolaan Pembudidayaan Ikan Musriyanto, S.Pt,MSSp, Kepala Seksi Pelayanan Usaha Perikanan Hajar Mutiana, A.Md.
Sosialaisasi perijinan usaha perikanan meliputi:
1. penerbitan Tanda Pendaftaran Usaha Pembudidayaan Ikan untuk pembudidaya udang
Sebagai Narasumber : Hajar Mutiana, A.Md Kepala Seksi Pelayanan Usaha Perikanan.Sri
Pambudi, S.Pt,M.Sc Sekretaris Dinas Perumahan Kawasan Pemukinan dan Lingkungan Hidup
dan Hanafi Kepala Bidang Cipta Karya Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
Materi adalah terkait proses penerbitan Tanda Pendaftaran Usaha Pembudidayaan Ikan
(TPUPI),proses perijinan lingkungan (SPPL dan UKL/UPL) dan informasi tata ruang.
2.Penerbitan Pas Kecil
Sebagai narasumber : Kepala Kantor SyahbandarOtoritas Pelabuhan (KSOP) Cilacap, Kepala
Bidang Usaha Perikanan selaku syahbandar di pelabuhan perikanan.
3. Penerbitan Bukti Pencatatan Kapal Perikanan (BPKP)
Sebagai narasumber Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa tengah
Harapannya pelaku usaha memahami aturan terkait perijinan dan prosedur pelayanan usaha perikanan serta manfaatnya.